
Nikaragua Mundur dari Dewan HAM PBB
Pemerintah Nikaragua secara mengejutkan mengumumkan keputusan mereka untuk mundur dari Dewan Hak Asasi Manusia (HAM) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Keputusan ini diumumkan pada 25 April 2025, di tengah peningkatan ketegangan diplomatik. Antara negara tersebut dengan berbagai negara Barat dan organisasi internasional terkait pelanggaran hak asasi manusia di dalam negeri. Dengan langkah ini, Nikaragua menandai langkah signifikan…